Susno Duadji: “BUNGKUSAN ITU DISERAHKAN KE KAPOLRI JENDERAL BHD”

YA SAYA MENERIMA BUNGKUSAN DARI SJAHRIR JOHAN YANG SAYA TIDAK TAHU ISINYA APA, SETELAH ITU SESUAI PESAN SJAHRIR JOHAN AGAR BUNGKUSAN ITU DISERAHKAN KE KAPOLRI JENDERAL BHD. KEMUDIAN BUNGKUSAN TERSEBUT SAYA POTRET, DISAKSIKAN ISTERI DAN ANAK SAYA, SETELAH ITU KEESOKAN HARINYA DINAIKAN KE MOBIL OLEH AJUDAN SAYA, DISAKSIKAN OLEH SOPIR. SESAMPAINYA DI KANTOR SAYA DIKAWAL PENGAMAN MEMBAWA BUNGKUSAN TERSEBUT KE RUANG KAPOLRI, STAF PRIBADI KAPOLRI JUGA TAHU KALAU SAYA SERING MENGHADAP KAPOLRI BHD “.

itulah penggalan tulisan Deliana Ermanintyas putri Susno Duaji yang di posting di Website : susnoduadji.com/secangkir-kopi/223-penyidik-kena-shak-mat, berikut tulisan lengkapnya :

PENYIDIK KENA SHAK MAT

Ditulis oleh Deliana Ermanintyas
Sabtu, 15 Mei 2010 19:57

Shak Mat adalah singkatan dari Skak Mati (Istilsah didalam permainan catur, semoga tidak salah menulisnya). Istilah ini papa ceritakan kepada kami saat menemani papa makan malam di dalam sel dua hari yang lalu. Kasus yang dituduhkan kepada papa jelas rekayasa, tanpa dudukung alat  bukti yang syah.

Ceritanya begini : Papa yang membongkar Mafia Hukum kasus arwana, hal ini ketahuan oleh papa karena ada salah satu Markus yang mengatakan kenal papa lewat kasus arwana di Pekanbaru, langsung papa ingat kembali wah…. kalau begitu mafia kasus Arwana dengan Mafia Pajak orangnya sama, jaksanya juga sama.

Suatu kemustahilan papa mau menerima uang dari SJ adalah karena SJ menerangkan pada papa bahwa pemegang saham PT ARWANA tersebut 50 % adalah Pak Komjen Makbul, wakapolri saat itu, jadi masak mengambil uang sogopk dari wakapolri, kedua sampai dengan papa lengser papa tidak pernah mau menyelesaikan/mempidanakan kasus itu karena bukti perdatanya cukup terang benderang, ketiga masak papa mau menepuk air didulang.

Pendek cerita Papa dituduh korupsi menerima suap atas kesaksian Sjahrir Johan, Haposan, dan seorang Polisi yang kayanya sedang bersama ke papa. Dalam kesaksian tersebut tak ada saksi yang tahu persis dengan penglihatan atau pendengaranya bahwa telah terjadi suap kepada papa oleh Sjahrir Johan. ALasan Polisi sudah cukup bukti karena tiga saksi ditambah saksi pemeriksa perkara yang tidak tau adanya suap.

Lantas Papa mengambil perumpamaan, dengan mengatakan : ok saya mau diperiksa asalkan anda penyidik konsekwen, tidak pilih kasih, dengan mengatakan demikian sebagai berikut ; KALAU SAYA KATAKAN YA SAYA MENERIMA BUNGKUSAN DARI SJAHRIR JOHAN YANG SAYA TIDAK TAHU ISINYA APA, SETELAH ITU SESUAI PESAN SJAHRIR JOHAN AGAR BUNGKUSAN ITU DISERAHKAN KE KAPOLRI JENDERAL BHD. KEMUDIAN BUNGKUSAN TERSEBUT SAYA POTRET, DISAKSIKAN ISTERI DAN ANAK SAYA, SETELAH ITU KEESOKAN HARINYA DINAIKAN KE MOBIL OLEH AJUDAN SAYA, DISAKSIKAN OLEH SOPIR. SESAMPAINYA DI KANTOR SAYA DIKAWAL PENGAMAN MEMBAWA BUNGKUSAN TERSEBUT KE RUANG KAPOLRI, STAF PRIBADI KAPOLRI JUGA TAHU KALAU SAYA SERING MENGHADAP KAPOLRI BHD “.

Sekarang apakah kesaksian saya, isteri saya, dua anak saya, sopir saya, ajudan saya dan pengawal saya dapat digunakan untuk menjerat BHD jadi tersangka (walau dia menolak keterangan semua saksi).

Kalau seandainya ya maka BHD harus jadi tersangka, harus ditangkap dan juga harus dijebloskan kedalam sel seperti saya. Sanggupkah penyidik ????  ternyata penyidik terdiam kena SHAK MAT !!! Semoga tulisan ini menjadi renungan para pembaca terhadap kasus yang direkayasakan untuk papa. Wah, papa ini ayak-ayak wae istilah nak !!! kami semua langsung geeeerrr,,,, ketawa, habis papa menghadapi masalah berat kayak gini menjelaskanya dengan guyonan, tapi masuk akal juga ya !

Baca juga tulisan berikut ini :

Hacker Pendukung Susno Rusak 60 Situs

137 Tanggapan

  1. qul al- haq walau kana murra…katakan yang benar meskipun pahit..
    http://www.pembelajaranislami.co.cc

  2. Kanapa waktu bapak menjabat dan memberikan uang itu ke BHD, pak susno tidak membongkarnya langsung?

    • pak susno tidak membongkarnya langsung?

      tentu hirarki dan kehormatan atasan adalah hukum internal…sakral….
      tentu saja hal itu tdk mungkin terjadi ketika pak S2G msh aktif.. bisa2 belum sempat dibongkar S2G sdh kena pasal pelanggaran kode etik……
      coba banyangkan sekarang S2G sudah “berada di luar” KaPolri saja buat mbongkar itu masih kena bumerang-nya.. apalagi ketika “masih berada di dalam”………..??????

    • Mas Joni ini terlalu polos dalam melihat suatu persoalan. Mas, saya juga bekerja di lingkungan seperti itu (susah dijelaskan bagi orang yg memang tidak bekerja di lingkungan birokrasi). Di sana ada hierarki struktural & hierarki komando di mana, pemangku komando tertinggi memiliki privilege penuh & tidak bisa dikutak-katik oleh hierarki yg lebih rendah (termasuk bila terjadi suatu case dalam bentuk apapun), dst, dst.

      Seseorang bisa mengungkap sesuatu, ketika ybs telah keluar dari lingkungan yg bersifat hierarkis tsb. di mana alur komando tidak langsung menyentuh ybs.(orang awam kebanyakan menafsirkan sebagai “Kenapa tidak melakukan tindakan di saat menjabat, dst.)

      Semoga dapat dimengerti.

      • gak usah berdebat/perang ide atau menteoritiskan permasalahan diatas bro, yang ujung-ujungnya bakal mengaburkan subtansinya..semuanya dah jadi rahasia umum bahkan ada dari oknum polisi sendiri yang bilang “GAK ADA SATU PUN POLISI YANG BERSIH DAN JUJUR, CUMA POLISI TIDUR AJA YANG BISA KAYA GITU”
        salah satu buktinya, tindakan pak susno pingin ngungkap kebobrokan di mabes polri, bukan ungkapannya itu yang ditindaklanjuti, malah pak susno nya yg ditangkap..dengan dalih supaya menjaga reputasi polri tetap baik dengan membungkam pak susno? ironis ya..

    • Buat Bung Joni Effendi…, baca lagi baik-baik tulisan diatas
      ” Lantas Papa mengambil perumpamaan ”
      Berarti UMPAMA, SEANDAINYA…

    • Sudah dari dulu SD mrngatakan kalau dulu waktu kerja membongkarnya bagai meludah di lautan,artinya tidal mungkin karena takan menjadi gelombang yang besar pasti dengan kapsitas kapolri sebagai pemegang kekuasaan , dengan mudahnya membumkam dan masyarakat tidak mungkin mengetahuinya.
      Mungkin inilah himah dibalik SD ngoceh setelahnya bebas tugas dari KABARESKRIM.
      Semoga akan terlihat yang benar dan yang salah.

  3. makin rame aja.. ga kalah ama cerita naruto.. susah ditebak endingnya..

    coba liat cerita naruto disini

    http://sakisoku.wordpress.com/

  4. Apapun yang terjadi, bapak harus bongkar makelar kasus tersebut. Bangsa ini sdh menderita pak akibat ulah para koruptor & mafia uang negara. Mrk tdk sadar uang yg mrk rampok adalah uang rakyat, mrk tdk peduli bhw dibalik jumlah uang di rekening mrk adalah uang milik kaum miskin yg telah mrk rampok………

  5. Tidak mungkin ada orang mau melaporkan Penjahat kalau dia sendiri terlibat didalamnya….Bongkar semua…markus2

  6. Kadang saya bingung menyaksikan parat elit politik.
    Jadi ingat penggalan lagu :
    “Mau diiibaaawa kemanaa Negeriku ini….”
    Sedangkan para elit politik membiarkan orang yang jelas” berjuang untuk kebenaran, mau”nya mereka di jadikan robot politik padahal hati nuraninya saya yakin tidak sejalan dengan apa yang mereka lakukan.
    Harus bisa membedakan mana TUGAS mana NURANI. Seharusnya dalam setiap melaksanakan TUGAS tanya dulu NURANI, kalau kata NURANI harus dilakukan … yaa lakukanlah jangan NURANI dinomor sekian.

  7. Hidup diDunia hanya sementara……….Akherat nanti hidup abadi……untuk itu pak Susno maju terus….untuk menegakkan kebenaran…Allah SWT selalu melindungi hambanya yang selalu menjunjung tinggi kebenaran…..akhir kata saya mendo’akan semoga Bapak selalu tabah sabar dan tawakal…..
    Ya Allah kami mohon kepadaMu lindungi Bapak kami P’Susno Duadji dari orang2 yang menzaliminya….amin YRA

  8. wah ini harusnya diekspos di media juga ni,..

  9. Saya jadi bingung, siapa yang benar siapa yang salah. Mudah2ana Pak Susno berkata Jujur dan begitu juga dengan BHD mau mengaku, kalau memang menerima suap, agar semuanya terang benderang

  10. kalo p. Susno jd kapolri apakah sanggup bersihkan dan merubah paradigma yg sdh terbentuk thd almamaternya / rumahnya sendiri walau sekarang mengalami sendiri betapa menderitanya org yg “berurusan” dgn POLRI pd hal ia seorang bintang 3 bagaimana yg tdk punya bintang alias rakyat jelata..?

  11. waduh…..kenapa beritanya ga di ekspose ke media…..biar semua masyarakat tau

  12. para penyidik itu gak punya otak, kalopun berotak isinya cuma sperma busuk, mrk pikir ini jaman batu dimana rakyat hanya diam dan percaya bgt saja, bego banget penyidik bayaran ini. Yg pasti walau susah dibuktikan hampir semua pejabat tinggi Polri aktif dan non aktif dulu sekarang semua maling, liat mantan petinggi polri yg jadi dubes hampir semua meneruskan aktivitas malingnya di kantor dubes yaitu korupsi, bukannya membantu rakyat diluar negara yg membutuhkan petolongan tapi malah dicekik dg biaya2 siluman utk berurusan dg mrk..POLRI=MALING BERSERAGAM

    • Makanya, rakyat Indonesia harus mempunyai ” UU PEMBUKTIAN TERBALIK” jadi bisa ditelusuri dari mana saja kekayaan seseorang itu didapatkan. Sekarang saling tuding, gak akan habisnya ………., Coba DPRRI mempelopori UU tersebut!!!!!!

    • Astaghfirullah, semoga anda diampuni Allah. amien Kita tidak boleh su’udzon. Kalau mau beramar ma’ruf lakukan dengan cara yang ma’ruf dan kalau mau bernahi mungkar lakukan dengan cara yang tidak mungkar.Kita wajib dukung pak Susno tapi dengan cara yang santun dan elegan jangan sampai arogan. Kadang maling beteiak maling, itu yang mestinya tidak boleh tejadi. Lebih baik kita diam dari pada ngomong atau nulis yang kotor dan kasar, yang tebaik kita dukung pak Susno dengan do’a semoga Allah melindungi pak Susno dari kejahatan setan dan kejahatan manusia yang behati setan. Semoga Allah membeikan kekuatan dan keberanian kepada pak Susno untuk mengungkap keajahatan yang diketahuinya. Amien

  13. memang Indonesia ini sudah bobrok pejabat + petinggi semuanya memanfaatkan jabatan & kedudukannya, aku yakin 100% tidak ada pejabat atau petinggi yang bersih, kalo gak percaya tanya ke hati nurani masing-masing…

  14. SJ membawa uang 500 juta ke rumah SD dalam sebuah amplop.
    Saya membayangkan betapa besarnya amplop untuk membawa Rp. 100.000,- X 5.000 lembar atau 50 gepok a 100 lembar X Rp. 100.000,- ?

    • mas 500 jt teh cuma selembar kertas….cek gitu loooo…hik…hik…

    • Kenapa Pak waktu itu nggak ditolak aja suruh bang sjhril antar sendiri bp kan jend tau resikonya menerima amplop apapun apalagi bau suap hueran saya

  15. jadi teringat film india yg tahun 90-an sering muncul di tivi indonesia. Polisi india nya pada jahat2, namun ada pahlawan yang memberantas semua polisi jahat itu, nama’a Vijay kalo gak nama’a Raja.
    Nah sekarang kejadian’a beneran di Indonesia. Polisi india nya ya polisi kita, yang jadi Vijay/Raja nya pak Susno.
    Hahaha… 😀
    Sekak Mati lah kau Polisi sama Vijay versi Indonesia!

  16. BHD terlibat juga kalo begitu ??????? benarkah????

  17. semestinya hal ini diekspose ke media biar masyarakat tau, sehingga ada pembanding……..siapa sebenarnya bersih…dan yang berkuasa walapun ternyata juga terlibat. negara kok dikelola dengan rekayasa. polisi…..polisi….piye sampeyan tambah ora genah…

    • Walah-walah mas jangan hujat polisi negara nggak ada polisi ambruk lho mobil padfa tabrakan semrawut sing pusing rakyat cilik juga kan

      • Mohon untuk tidak menyebut POLISI atau POLRI karena itu Institusi dan itu diperlukan oleh kita semua , lebih baik tambahkan kata “OKNUM” , emosinya diredam dikit biar apa yang keluar dari mulut itu menyejukan tapi tetap tajam

      • polisi lalu lintas ga ada ?, YA GANTI LAGI, YG MAUUU BANYAAAKK MAS, polisi harus tetap adaa, rekruitmen BENAR DAN LURUS !!!!, yang baik pertahankan, yg busuk di fermentasi aja,, kan level tape kalii,kalau mau jadi bangsa tape, yang benyek gitu.., itu kan lembek, gampang menyerah, sama duit, sama jabatan, sama harta, ga peduli orang bilang apa ?

  18. Dari awal saya yakin, BHD dibelakang semuanya.
    Tapi siapa berani. Hanya SBY, kalau mau, tentunya.

  19. penuh rekayasa wah gawat kalo penangkapan seseorang dengan rekayasa bahaya ni polri semua orang di tangkap berdasarkan rekayasa di mana hati nurani apa engga bertentangan tuh kalo tiu yang terus terjadi kiamat aja dunia semua bisa di rekayasa

  20. kami turut prihatin dengan keberadaan bapak,tapi kami percaya bapak pasti mampu menumpas makelar kasus sampai tuntas maju terus ya pak kami sangat mendukung doa kami selalu menyertai bapak beserta keluarga amin

  21. Tabahkan Pak Susno,… seseorang yang berani menyuarakan kebenaran sering kali jalan hidupnya seperti Nabi,.. menemui jalan yang tidak mulus…..
    Namun percayalah,.. sebentar lagi situasi akan berbalik,..
    Kami berdo’a semoga Tuhan hadir untuk menciptakan kebaikan bagi kita bersama, bangsa Indonesia,…

  22. Memang ini rekayasa insitusi piolri untuk membungkam SD ya Jeruk Makan Jeruk.

  23. Pak susno., ayo maju terus., tunjukkan yang benar., saya mendukungmu!

  24. WAH,,,PAK SUSUNO HEBAT,,,

  25. Salut buat Forum Indonesiana! Karena postingan ini telah menjadi ‘survey’ bagi kondisi kelompok masyarakat di Indonesia, yang sebagai akibatnya membuat Susno Duadji menjadi korban. Terbukti, baik itu kelompok penyidik Polri maupun pembaca Forum Indonesiana, sama-sama telah mengambil keputusan sebelum menuntaskan memahaminya! Ruaarrrr biasa…….. ada 10 comment lucu di postingan ini…… Ditunggu postingan yang lebih unik!

  26. Palingan juga pak susno terlibat 😆

  27. I salute you pak Susno lanjutkan! jangan menyerah tempat bapak sekarang akan dibalas oleh Alloh dengan surga . kalau memang bapak benar kenapa takut? berjuanglah bapak! becik ketitik olo ketoro. iku boso jowone pak!

  28. salut buat pak susno

  29. wong baru 500 juta aja dah ribut itupun kalo bener Pak SD yg terima…..tuh yang milyaran di pajak di proses. Dah 500 juta itu bikin aja koin peduli Pak Susno….

  30. Yg tersudut oleh laporan Susno adalah POLRI, yang memeriksa Susno juga POLRI yang bertanggung jawab ke KAPOLRI yg ternyata juga menerima sesuatu .. Hasil pemeriksaan pasti mudah di tebak! .. Seharusnya yg memeriksa Susno bukan POLRI, bukan KEJAKSAAN apalagi pegawai PAJAK !! PM kali’ yaa, sekalian periksa BHD dll…

  31. Moga2 Komisi III DPR RI mampu membongkar kasus KORUPSI……………., buktikan Pak Azis……………….

  32. becik ketitik , ala ketara, yang benar dan yang salah pada akhirnya kan terugkap

  33. ini mah buaya melawan aligator hue he he 😀

  34. wah emang dah aku duga kalao ini masalah tingkat tinngi di Polri.. kalo emang kapolrinya aja terlibat…ya pasti bawahannya yang terdekat juga…satu lagi kasus ini harus ditangani oleh pihak diluar kepolisian kalau bisa oleh polisi militer atau kpk… biar independent…ata mungkin oleh pmi aja lagi kayak kasus tanjung priok….

  35. sampaikan kebenaran itu walau pahit ( muhamad s.a.w)

  36. kalau lebih pantas di negara kita tetap ada, POLISI MILITER; bukan PROVOST MILIK MASING-MASING KESATUAN….

    JERUK MAKAN JERUK……

    • polri kan bukan militer…sipil bersenjata…jadi PM juga gak iso…emang gak jelas sih juntrunganye polri ne…!!!

  37. terus terang saya bingung sendiri menyaksikan peperangan bang susno dengan kepolisian yang notabene institusinya sendiri.

    bingung mau menentukan yang mana yang harus dipercaya

  38. Hidup kebenaran..!!!!!
    meski terkadang saya bingung yang mana yang benar??

  39. apa beda polisi ama maling

  40. Bongkar..!

  41. Assalamualaikum , Salam Sejahtera Bagi Kita Semua

    Dengan Hormat ,
    Kami mengundang sobat untuk bergabung dan meramaikan serta mendukung Jejaring Pertemanan Indonesia
    ALFATAM . Kehadiran Jejaring Pertemanan Indonesia ini bertujuan untuk menjadi salah satu sarana bagi sobat
    untuk menjalin komunikasi dan mempererat persahabatan.
    Fitur-fitur yang ada di ALFATAM :
    1. CHAT ROOM
    2..CHAT IM
    3. GRATIS IKLAN BARIS
    4. BURSA LOWONGAN KERJA
    5. GRATIS SMS
    6. GAME ONLINE
    7. QUIZ
    8. BLOG
    9. SHARE LINK ( submit link anda untuk mendapatkan backlink )
    10. FORUM
    11. DOWNLOAD SOFTWARE GRATIS
    12. MP3 SEARCH
    13. DAN BERBAGAI MACAM FITUR LAINNYA UNTUK MENDUKUNG KOMUNIKASI

    Bagi sobat yang menggunakan Handphone yang suport aplikasi java , dapat menggunakan browser yang dapat didownload di
    http://www.alfatam.com/hosting/bolt.jar dengan kelebihan , tampilan layaknya komputer desktop , lebih murah karena ada kompress data, dan tentunya lebih cepat.

    Oleh karena itu , marilah kita dukung jejaring pertemanan ini , silahkan kunjungi http://www.alfatam.com/ , dan jangan lupa ajak saudara, teman, dan kerabat lainnya untuk bergabung.

    HORMAT KAMI

    STAFF ALFATAM
    INDONESIA SOCIAL COMMUNITY

  42. Saya dukung penuh perjuangan bpk susno,

  43. kalo bicara politik emang gak ada habisnya, huft…
    salam, http://aditric.wordpress.com
    “CARA PASANG TULISAN BERJALAN DI BLOG”

  44. Wah Hebat Pak. Susno.. Smg Kebenaran selalu Menang! dan Susno selalu Sehat… Amiiinn…

  45. […] Susno Duadji: “BUNGKUSAN ITU DISERAHKAN KE KAPOLRI JENDERAL BHD” YA SAYA MENERIMA BUNGKUSAN DARI SJAHRIR JOHAN YANG SAYA TIDAK TAHU ISINYA APA, SETELAH ITU SESUAI PESAN SJAHRIR JOHAN […] […]

  46. Sudah saya kira sebelum2nya kalau dia terlibat….tinggal tunggu waktu saja semuanya ini akan terbongkar. Lanjutkan perjuanganmu pak Susno….!!!!

  47. kalau dibirokrasi itu ada 2 pasal peraturan yang sudah turun menurun dan diakui ke sahiannya.
    1. seorang pimpinan tidak pernah salah.
    2. kalau ada seorang pimpinan berbuat salah, lihat pasal 1.

    alm. gus dur dulu pernah bilang di indonesia ini cuma ada 3 polisi yang jujur.
    1. jend. hoegeng
    2. patung polisi
    3. polisi tidur

  48. makin seru aja sinetron tingkat tinggi ini yach…. miris hati ini..

  49. Mantap Bos… terusin bongkar 😀

  50. di dunia tidak ada tempat yg benar-benar 100% adil…

    keadilan yg hakiki hanya milik Tuhan….

    temukan bisnis yang pekah jaman di : http://www.grosirsandalmurah.wordpress.com

  51. siapapun orangnya… bau busuk pasti akan tercium walaupun jaraknya berkilometer jauhnya.

  52. pokoknya saya dukung pak susno deh.maju terus ya pak

  53. wah..wah… ini harus diusut tuntas lha… biar masalah ini terang benderang juga nih… ini betul2 momentum terbaik dimanfaatkan pihak yang berwenang plus dorongan dari publik. Tujuannya tak lain agar institusi Polri kita ke depan jauh lebih baik….!!!

  54. ayo pak susno,.. tunjukkan mana yang benar dan mana yang salah…

    bongkar!!!

  55. “Efek Jera” selalu diberikan kepada pelanggar hukum (koruptor, markus, dll)

    POLRI ternyata punya pandangan lain, bahwa “Efek Jera” harus diberikan kepada orang yang berniat membersihkan “Pelanggar Hukum”

    Saya sebenarnya ingin mengetahui wawasan berpikir para anggota POLRI (khususnya para pejabatnya) yang membuat saya tersenyum dgn. berbagai gelar akademis yg disandang di depan & belakang namanya. Terus terang, saya mencurigai keabsahan gelar2 akademis yg mereka sandang bila melihat kapasitas intelektualitas mereka yg sangat dangkal (terutama di dalam menggunakan nalar alur logika di dalam menyikapi & menangani suatu case)

  56. kasihan…Pak Susno…dipaksa harus jadi tersangka…

    666 DAN TANDA ANTIKRIST SUDAH MUNCUL !!!! HATI2
    http://www.penuai.wordpress.com

  57. Apa susno sendiri udah bersih dari suap?

    • Saya yakin Susno juga tidak 100% bersih,, karena Susno bukanlah malaikat yang luput dari dosa, namun saya hormat dan bangga dengan Pak Susno karena beliau telah berani membongkar adanya praktek mafia kasus, sudah menjadi rahasia umum soal adanya praktek mafia hukum di lembaga penegak hukum, ibarat kentut tidak kelihatan tapi baunya tercium.. namun apakah ada yang membongkarnya? teruskan nyanyian mu Pak Susno…! terdengar begitu merdu….

    • PALING TIDAK KEBERSIHANNYA MASIH ADA 80%. DARI PANGKAT PALING RENDAH SAMPE TERTINGGI (APA LG DULU) SUSAH MENEMUKAN POLISI BERSIH. BARU TH 2009 S/D SEKARANG POLISI RADA GA MACEM2). KEBERANIAN NYA PANTUT KITA HARGAI DAN DUKUNG SETIDAKNYA DENGAN DOA.

  58. hah.. semoga kebeneran bisa terungkap…

  59. susno susno malang nian nasibmu

  60. Sumbernya website Susno toh?? ya ealaaaaaaaaaaaaaah…hahahahaha…..terlalu naif kalo langsung percaya ama hal itu…namanya juga BUAYA…..semuanya pasti cuma buat menarik simpati orang doank…kesian sekali jiwamu Susno..:P

    • Tanganku udah gatel pengin nyantet si BHD, Edward Aritonang, Edmon, Radja, SJ & para BAJINGAN di POLRI lainnya.

  61. Eman gt ato sekalian bilang ,kata kapolri untk presiden ,tangkaplah presiden!.

  62. wah gitu ya, bener juga dugaan saya. Kalo gitu untuk Pak Susno, bongkar terus markus sampai tetes darah yg paling akhir. Gak apa2lah walau gak jadi Polisi lagi, toh semuanya akan mati. Jabatan tdk akan kekal. Surga menanti anda. Anda berjihad dijalan kenenaran. Saya percaya Pak Susno 100% untuk membongkar markus.

    • klu darah tinggal 2 tetes gimana cak?
      wong dah mati luan,,,
      hohoho

      bercanda..
      maaf ya………… ^^

  63. Gua seh gak percaya mang susno bersih , tp aku yg beliau katakan perlu di telusuri semua.

  64. semoga pak susno ditegarkan hati oleh Allah untuk meneruskan perjuangan

  65. Mana itu Gerakan Indonesia Bersih? Mana itu Kompak? Mana semunya? Mengapa hanya KPK yg dibela mati-matian? Bagaimana kalau Pak SUSNO diusulkan jadi Ketua KPK/Kapolri?

  66. ya Alloh hadirkanlah susno-susno yang lain, di negri yang sudah hilang rasa keadilannya ini.

  67. mantap sangad pak bravo pak susno anda memang pintar semoga negeri ini d pimpin oleh orang seperti anda………………….

  68. Pak Susno Yth.
    Tambah jelas bukan kalau bapak beberkan semuanya?
    Inilah yg kami tunggu, dan kami sudah dapat membaca arah kenapa bapak berusa dibungkam.
    Jadi sudah gamblang pak, lebih gamblang lagi kalau peluit bapak diganti ” Sangkakala “, supaya lebih dasyat lagi.
    Sudah melangkah, pantang surut mundur kembali.
    Maju terus pantang mundur kami mendukung demi tegaknya kebenaran. Tks, wassalamu’alaikum.

    • setuju…! biar terbongkar semuanya… jadi bukan whistle blower lagi dong.. tapi “trumpet blower”

  69. Kapolri di institusinya menduduki level satu, ketika terjadi konflik di level dua internal institusinya mustahil Kapolri tidak mengetahui, pasti mengetahui. Bahkan yakin Kapolri ada dalam lingkaran konflik itu.

  70. Allah mengutus nabi Muhammad shalallahu’alaihi wassalam untuk menyampaikan KEBENARAN, dan manusia yang mengikuti kebenaran itu akan menempati surga, sumber segala keindahan & kebahagiaan.

    Pak Susno Duadji, Insya Allah Do’a pendukungmu akan menjadi sebuah kekuatan dalam dirimu untuk membongkar Mafia Kasus ini. Selamat berjuang pak.

    Wasallam.

  71. ayoooo bingkisan apaan ntuhhh? ^^

  72. kalau pak Susno memang pernah bawa bungkusan yg dititip oleh SJ untuk diserahkan ke Kapolri BHD dan ada saksi nya,…ungkapkan saja pak, kami rakyat mendukung pak Ssno, dan kalau terbukti Kapolri BHD harus di tahan seperti pak Susno…….hidup pak Susno, kami rakyat mendukung untuk membongkar kasus mafia hukum di negeri Indonesia yg kita cintai ini……..salam suport dari pendukung pak Susno

  73. Bagus..aku suda menduga klo sebetul nya BHD yg terlibat…bongkar semua pak susno…buat media tv ini berita penting..tolong di tayangkan donk….

  74. wahhh…..binun ya…..kalo sudah kaya gini siapa yg menang ya? yang jadi imbas pasti rakyat kecil ini…..bisa ga ya berhenti jadi rakyat? kalo lagi2 rakyat yang jadi korban….sedih2…..bela pak susno salah ga bela salah…bela dia ya kalo menang? kalo kalah susah lagi nanti, bela polisi..oga ah kayanya…menang atau kalah tetep aja polisi.

  75. mau dicari apalagi ? sdh ada petunjuk bungkusan yg berasal dari Syahril Johan (manusia ga tahu malu/hobby putar balik fakta) dan bungkusan tersebut untuk siapa !!!
    memangnya untuk Jin Ifrid apa Jin Kartubi …..
    repot para bedebah ….. kok lupa semuanya nanti pensiun jadi warga masyarakat biasa …. sehingga kata orang Jawa
    ” BECIK KETITIK OLO KETORO “, nanti yg membuat malu orang lain akan menuai malu tsb ……

  76. Jika demi kebenaran pak Susno sanggup bertahan, semoga bangsa ini bisa mengenangnya hingga akhir jaman. Karena keberhasilan bangsa ini untuk bertahan di dunia ditentukan dari keberanian, kepandaian, dan -yang terlebih penting lagi- kejujuran para pemimpinnya terhadap rakyat yang telah memberinya amanat.
    Selamat kepada Pak Susno yang telah berhasil menaklukkan hawa nafsu dan berdiri untuk kami -rakyat Indonesia.

  77. “Efek Jera” selalu diberikan kepada pelanggar hukum (koruptor, markus, dll)

    POLRI ternyata punya pandangan lain, bahwa “Efek Jera” harus diberikan kepada orang yang berniat membersihkan “Pelanggar Hukum”

    Saya sebenarnya ingin mengetahui wawasan berpikir para anggota POLRI (khususnya para pejabatnya) yang membuat saya tersenyum dgn. berbagai gelar akademis yg disandang di depan & belakang namanya. Terus terang, saya mencurigai keabsahan gelar2 akademis yg mereka sandang bila melihat kapasitas intelektualitas mereka yg sangat dangkal (terutama di dalam menggunakan alur logika nalar di dalam menyikapi & menangani suatu case)

  78. Tanda-tanda dari Allah telah muncul (Azab dunia bagi para Oknum BEJAT POLRI):
    “Jika Allah berkehendak untuk mengangkat derajat seseorang tiada yg mampu
    menghalanginya begitupun ketika Allah hendak menghinakan seseorang tidak ada
    suatu mahlukpun yg dapat mencegahnya”

    …Baca fakta berikut:
    JAKARTA — Rapat Tim Pengawas Kasus Century DPR bersama Kapolri Jendral Bambang
    Hendarso Danuri ditunda karena Kapolri salah memberikan laporan penanganan kasus
    itu.

    • JAKARTA — Rapat Tim Pengawas Kasus Century DPR bersama Kapolri Jendral Bambang Hendarso Danuri ditunda karena Kapolri salah memberikan laporan penanganan kasus itu.

      saya hanya ingin ketawa… hahahahahahahaa…
      benar2 tidak beres.. bisanya seorang KAPOLRI salah dalam forum FORMAL DPR… bagaimana dengan pekerjaan di internal mereka?????

  79. SEMOGA NEGERI INI MASIH ADA KEADILAN HUKUM,SEBUAH KEJUJURAN SANGAT MAHAL DI NEGERI INI,TETAP SABAR JENDRAL,TUHAN TIDAK TIDUR….

  80. sebelumnya saya sempat berharap tindakan P Susno dapat dijadikan bahan bakar pemberantasan korupsi.

    tetapi ternyata korupsi menyerupai kusutnya lalu lintas jakarta, saling berkaitan antara perempatan satu dan pertigaan yang lain

    semoga saja para pejabat itu segera sadar, mereka sudah tua dan sebentar lagi akan menemui Tuhannya. apakah mereka tetap akan menjadi teman setan???????

  81. kita berharap agar HUKUMAN “M A T I” / “DI MUSNAHKAN DARI MUKA BUMI” bisa terlahir di negara kita bagi para koruptor2 keparat di negara kita ini!!!

  82. saya dukung pa’susno!!!!!!!

  83. Berita ini tdk akan pernah dimuat di media, karena sma media sdh DUBUNGKAM….Anda tau spa pemilik media2 BESAR di Ina???????….Sma pada takut…..

  84. udah,,,,,,
    duitnya kasih hakim aja,,,

    wong keputusan terakhir ditangan hakim,.,,,,

  85. SUSNO HRS KITA DUKUNG AGAR KEBOBROKAN TERBUKA TERANG BENDERANG.

  86. Kepada semua sahabat mari dinginkan kepala cara menanggapi semua ini yang beanar akan terlihat begitu sebaliknya belum tentu Pak susno benar dan belum tentu salah lihat saja hasil akhir yang jelas saran saya jangan se-kali2 bongkar membongkar klo dirinya nggak bersih padahal orang nggak pernah lepas dari dosa dan salah

  87. Bakar saja semuanya pak susno!!!!

    kami masyarakat sudah muak melihat tingkah laku polisi2 jaman sekarang petentang-petenteng, sok gagah, giliran ada tulang “nganggur” pada ngerubut semua kayak semut…

    Wakakkakakkakakakakak…. 😛

    Eh, eh, kemarin gw hampir nabrak motor polisi di per4tan jalan di yogya.
    Gara-garanya, jalur gw udah “bersinar’ lampu hijau-nya dan mobil gw di depan udah siap mo jalan ke depan…

    Eh,eh,eh…
    malah ada motor polisi keluar dari (pos polisi) sisi sebelah kanan gw, masuk seenaknya, laluuuu….
    Cteeeekkk….!!!!

    Tipis nyerempet bagian rear kanan mobil gw!!!
    Langsung gw kejeeerr naik mobil, dan temen gw di kursi depan sebelah kiri buka window-nya, terus teriak gini,
    “Dasar Goblok!!! Liat Lampu Merah-nya Pak!!!! Itu Udah IJOOOO Goblok!!!!”

  88. judulnya menyesatkan. benar2 pembodohan. saya pendukung susno, tapi saya benci hal2 sensasional tak berdasar seperti judul ini.

  89. Wallahu a’lam bishawab…!!

  90. WAH KENAPA CRT
    MENGENAI BHD
    TERIMA
    BUNGKUSAN DARI
    SJ TDK PERNAH
    DITAYANGKAN
    BERITANYA DI
    MEDIA ELEKRONIK
    AGAR SELURUH
    RAKYAT NEGERI INI
    DAN MASYARAKAT
    DUNIA YG KONSEN
    PEMBRANTASAN
    KORUPSI BISA
    MENONTON DAN
    MENGETAHUINYA
    AGAR SEMAKIN
    JELAS TAU SIAPA
    DAN APA DIBALIK
    SKENARIO
    PENGKRIMINALAN
    SUSNO. SY HERAN
    KENAPA SBY YG
    BBRP KALI SELALU
    MENGATAKAN
    KALO DALAM HAL
    PEMBRANTASAN
    KORUPSI MAKA
    DIALAH YG AKAN
    BERDIRI DI GARDA
    PALING DPN. .
    HAHAHA DIMANA
    HATIMU BUAT
    RAKYAT SAAT INI
    PAK SBY, DAN
    MATAMU YG MSH
    DPT MELIHAT DGN
    SANGAT JELAS
    ADANYA
    KETIDAKBERESAN
    DIDALAM
    BEBERAPA
    INSTITUSI HUKUN
    AKHIR2 INI.
    SEMENTARA ADA
    PAHLAWAN YG
    MAU
    MEMBONGKAR
    MAFIA HUKUM
    DAN KORUPSI
    DINEGERI INI
    MALAH ENGKAU
    TDK PERNAH
    KELIATAN
    EKSISTENSINYA
    DLM
    MENDUKUNGNYA
    SECARA NYATA.
    ENGKAU TIAP KALI
    HANYA BERKATA
    ‘TIDAK MAU
    INTERVENSI
    BIARLAH HUKUM
    DAN APARATNYA
    YG BEKERJA’ .
    ALAMAK !!! HUKUM
    DAN APARAT
    NEGERI INI SUDAH
    HAMPIR SEMUA
    MENJADI MILIK SI
    ‘KONSPIRATOR’ .
    KITA TUNGGU
    PERBUATAN BPK
    YG MULIA, SESUAI
    DGN PERKATAAN
    YG SDH SERING
    BPK YG MULIA
    DENGUNGKAN
    KESEANTERO
    NUSANTARA INI.

  91. saya rasa, kita semua tidak usah berdebat soal statement yang dimuat, tentu saja para pembaca sekalian sudah tau dan mengerti bagaimana proses penegakan hukum di indonesia, sudah bukan rahasia umum lagi bahwa peradilan di indonesia terkontaminasi dengan politik dan uang…….. apa ada yg tidak setuju dengan ??? cuma kasus maling ayam aja yg benar2 obyektif penanganannya………… Hal yg paling utama yg harus kita lakukan adalah mendukung reformasi sistem peradilan kita, mungkin saja satu saat kita yg jadi korban seperti pak Susno………… apa yg akan kita lakukan ??????

  92. saya hanya berharap pak susno dapat menjaga kesehatan agar tetap fit…..agar dapat melihat bersama-sama rakyat ketika kebenaran memenangkan pertarungan….sesungguhnya engkaulah calon presiden masa kini…engkaulah satria piningit yang sebenarnya….semoga allah selalu memeliharamu putra bangsa terbaik….

  93. lho .kok bisa segelintir manusia yang namanya hakim ,polisi dan jaksa.bisa terang2an mengibuli 230 juta rakyat Indonesia.dengan menolak prapradilan Pak Susno.
    yang jelas jelas benar dan tidak bersalah.
    ada yang salah dengan sistem penegakkan hukum di Indonesia. 230juta rakyat tidak berdaya menegakkan kebenaran, diperdaya oleh segelintir manusia yang curang.
    apa perlu sistem hukum kita diganti dengan sistem hukum juri seperti di Amerika.jadi rakyat bisa langsung menegakkan keadilan itu sendiri.
    karena sistem hukum sekarang adalah peninggalan penjajah.
    sistem hukum yang pasti bisa memenangan penguasa saat itu.
    dimana setiap pribumi yang melawan kejahatan dan ketidak adilan penjajah, pasti dengan mudah dapat dikalahkan oleh penguasa saat itu yaitu penjajah.
    harus ada reformasi dan penggantian sistem hukum di Indonesia.
    dan nyata dan jelas jelas kalau sebagian besar rakyat indonesia itu manusia yang baik dan berhati nurani.mendukung kebenaran.dimana setiap ada ketidakadilan dan kecurangan dinegeri ini. seluruh rakyat selalu melawan setiap ketidak adilan .

  94. Bila kita menonton film mafia, sering kali ceritanya bagaimana polisi ataupun penegak hukum berusaha menyusupkan informan kedalam kelompok tersebut, bahkan adakalanya tahanan disusupkan dengan imbalan kebebasan bagi tahanan tsb. Agar si penyusup diakui dan dipercaya oleh kelompok mafia tsb, penyusup hrs melakukan perbuatan kriminal spt memakai dan menjual narkoba, turut merampok, mengebom dan kalau perlupun ikut membunuh. Setelah mafia tsb dihancurkan. Apakah si penyusup dihukum krn perbuatan kriminalnya selama menyusup?? biasanya penyusup diberi penghargaan dan penegak hukum justru melindungi dan bekerja sama dgn penyusup. Kembali mslh p. Susno, polri tak perlu lagi menyusupkan org lain untuk membongkar kasus markus dan korupsi di Polri, kalau pimpinan polri bersih dan tdk melindungi anggota2 nya yg terlibat, kenapa p Susno tdk diajak kerja sama dan dilindung, malahan kesannya seolah di-tutup2i dan ingin membungkam informasi dari p Susno. dgn cara ditahan, di-cari2 kesalahan. Kalau polri konsequen mencari kesalahan anggotanya, rasanya penjara penuh oleh perwira polri terutama yg pernah menduduki jabatan tinggi dari polres keatas. masyarakat sudah lama tahu apa yg terjadi di polri, sejak jaman pritt jigo hingga sekarang, tambah ditutupi tambah kelihatan kemunafikannya, padahal ada perintah Allah di Quran yang tidak boleh men-Solati dan mendoakan orang yg munafik. Selama ini tak ada seorang anggota masyarakat yg seberani p Susno. krn tahu akibatnya. Jendral bintang 3 saja diperlakukan demikian apalagi masyarakat kecil. Kini masyarakat semakin tak berani untuk melaporkan kasus2 korupsi, ataupun mafia hukum takut disusnokan. Hal ini merupakan kemenangan para koruptor dan kegagalan pemerintahan Sby yg berwacana ingin memberantas korupsi di negeri ini apalagi pada saat pemilu yg lalu. Mimpi akan tegaknya keadilan di negeri ini hanyalah tinggal mimpi. Entah kapan bangsa ini bisa merasakan kemerdekaan dan keadilan, dulu dijajah bangsa lain, sekarang dijajah bangsa sendiri yg memegang kekuasaan dan duet dgn segala rekayasanya.

  95. ถ้า ชนิดของการสนทนาที่คุณทั้งหมดเสียและรัฐบาลแห่งชาติและท้องถิ่นที่ประสบความ สำเร็จใน SBY เพราะคุณไม่ได้วิพากษ์วิจารณ์อะไรที่ไม่ว่าราชการ SBY และจาการ์ต้าไม่ได้สร้างเครือข่ายรถยนต์ไฟฟ้าประเทศทันสมัยมาตรฐานการเผา ไหม้ของสิ่งอำนวยความสะดวกเสียไม่ เป็นทันสมัยรัฐบาล Indon หลอกคุณโดยการต่างประเทศ isyu – isyu อื่นๆ ราชการจาการ์ตาเป็นประธาน SBY แค่พูดฉันจะไม่ทำอะไรให้คุณ เช่นรถยนต์ไฟฟ้าใต้ดินปลอดภัยสะดวกสบายและแม่นยำเวลาและอย่างน้อยมีเครือข่าย monorail ไม่ แต่เรามีความยาวได้ ในขณะที่ SBY ใหม่รับพันล้านดอลลาร์หนี้ขอทานจากสหภาพยุโรปและ World Bank กล่าวว่าการปลูกป่าและควบคุม shalt ถ้าไม่แน่นอนเงินเป็นจำนวนมากจะระเหยเร็วและอาจ unituk รางวัลโครงการแคมเปญเขาใน 2014 คุณ 60 ปีกล่าวว่าฟรี แต่คุณไม่ได้ชนิดของการขนส่งสาธารณะที่ทันสมัยในมาเลเซีย, ไทย, สิงคโปร์, จีน, Let คนเดียวเช่นในสหราชอาณาจักรสหรัฐอเมริกา, รัสเซีย ฯลฯ ซึ่งมีจำนวนมากรถยนต์ไฟฟ้าใต้ดิน,, มีนับ มัน จำไม่ metromini, รถสามในสี่ของ Indon เลวและช้า คุณ มีแนวโน้มที่จะง่ายเกินไปภาพล้อการสนทนา แต่ perduli รัฐบาล SBY ของคุณเสียหายยังไม่ได้กับคุณนอกเหนือจากคนจำนวนมากในรัฐบาลของ SBY ความเสียหายต่อเนื่องให้เหลือเพียงเขาลึกภายใต้รัฐบาลของ SBY ditempurungi จะถ้าคุณ diombang ambingkan – หลากหลายปัญหาเช่น caricatures และอื่น ๆ แล้วคุณจะ ubahnya ไม่ชอบ”กบในกะลา”และ””SBY คุณโง่ 1001 diamali isyu SBY, Orba สืบจริงแนวทางการแก้ไขเพื่อเสรีภาพในการพูดไม่ kesejahteraa สำหรับทุกคน ubahnya SBY ไม่โอ้อวดแชมป์, สนุกชิ้น ทำไมคุณชอบระหว่างบ้านเผา sasamamu อยู่อาศัยใน Tangerang เหมือนและพูดคนเดียว มี ใด ๆ ที่คุณรู้สึกดีขึ้นของการเผาไฟให้คุณทั้งหมดเพื่อโค่น SBY เช่นเพื่อนร่วมงานที่มีเสียชีวิต berupatya ล้มล้างยากนายกรัฐมนตรีอภิสิทธิ์, semangatmu อบและอย่าลืมอาคารเขียนหากไม่ได้มุ่งมั่นที่จะผู้แทนราษฎรแพ้ SBY, หาก พวกเขาไม่ได้เผาพระราชวังอย่างจริงจัง atrocities ประณามอิสราเอล, การเผาไหม้ของผู้นำจะอุรา – ช่วย แต่ไม่ช่วยจริงๆแต่ละศาสนาของคุณให้ถูกต้องตามกฎหมายถ้าคุณเผาผู้แทนราษฎร และอาคารวัง มักจะได้ยินเสียงเพลงเมื่อฉันสาธิตในระหว่างการเข้าชมกัวลาลัมเปอร์อดีต : ปฏิวัติปฏิวัติปฏิวัติตาย เพื่อยอมรับมัน เพื่อน ร่วมงานของเราในประเทศไทยฉันมาอีกครั้งและฉันแน่นอนการจัดการเพื่อโค่น อภิสิทธิ์, กองทัพหุ่นท้องถิ่นและกษัตริย์ของครึ่งติดเชื้อตาย DN จะไม่ถือโดยเพื่อนของเขาอ่อนแอในประเทศไทย พันธมิตรในอินโดนีเซียมากอ่อนแอทำไมไม่มา ไปนอน terhiburkah

    Bila macam itu perbincangannya, awak semua rugi dan yang berjaya kerajaan pusat dan daerah di dalam kuasa SBY, sebab kamu tidak mengkritik hal-hal yang tidak dilakukan SBY dan Gabenor Jakarta, yang tidak membina rangkaian kereta elektrik standard negara moden, tidak punya sarana pembakaran sampah moden tak juga, kerajaan Indon itu membodohi kamu, dengan membuat isyu-isyu lain dalam luar negeri. Gabenor Jakarta kerana SBY Presiden sekadar bicara, pasti tak nak beramal apa-apa buat kamu. Kereta elektrik macam metro yang selamat, selesa dan tepat waktu, dan minimal rangkaian monorel ada tak. Padahal kami sudah lama memiliki. Sementara SBY baharu sahaja menerima hutang milyaran dolar mengemis dari Kesatuan Eropah dan Bank Dunia, katanya bagi menanam hutan and musti mengawal. Kalau tak, maka wang itu akan pasti banyak menguap nanti dan mungkin juga unituk program pemenangan kempen dia pada 2014. Kamu berkata sudah merdeka 60 tahun lebih tapi kamu tidak punya angkutan umum moden macam kami di Malaysia, Thailand, Singapura, China, jangankan macam di Inggeris, Amerika Syarikat, Russia, dll, yang punya banyak kereta-kereta elektrik, metro, sudah puluhan tahun itu. Ingat, bukan metromini, iaitu bas tiga-perempat Indon burok dan lambat itu. Anda gampang banget diseret ke perbincangan karikatur, padahal kerajaan kamu, SBY, tetap korup, tidak perduli dengan kamu, lagipun banyak orang di dalam kerajaan SBY, rasuah terus-terusan, dibiarkan dia, dalam-dalam saja di bawah pemerintahan SBY. Kalau kamu dengan diombang-ambingkan dengan pelbagai macam isu macam karikatur dan yang lain, maka kamu tak ubahnya macam “katak dalam tempurung” dan “mau ditempurungi” SBY, goblok kamu. 1001 isyu diamali SBY, pengganti sejati orba dengan pengubahsuaian pendekatan kebebasan bicara bukan kesejahteraa bagi rakyat merata. SBY tak ubahnya si jago pura-pura, nikmatilah olehmu. Mengapa di antara kamu lebih suka membakar perumahan-perumahan sasamamu di Tangerang itu misalnya dan bicara semata-mata. Tidakkah ada di antara kamu lebih baik membakar api semangat kamu semua bagi menggulingkan SBY, macam rakan-rakan kita yang sudah berupatya keras mengorbankan diri menggulingkan Perdana Menteri Abhisit, bakar semangatmu, dan jangan lupa juga, bakar gedung DPR kalau mereka tidak bersungguh menggulingkan SBY, bakar istana itu kalau mereka tidak serius mengutuk kekejaman Israel, bakar pemimpin-pemimpin yang pura-ura membela tetapi tidak benar-benar membela sesama iaitu agama kamu, jadi halal kalau kamu membakar bangunan DPR dan istana itu. Sering kudengar lagu kamu saat beramal demonstrasi ketika aku berkunjung ke Kuala Lumpur masa lalu: revolusi, revolusi, revolusi sampai mati. Jadi amalkan itu. Rakan-rakan kita di Thailand nak bangkit lagi, dan nak pasti berjaya menggulingkan Abhisit, boneka tentera tempatan dan raja yang terkena mati setengah itu dn tak lagi dianggap oleh rakan-rakan tertindas di Thailand. Rakan-rakan di Indonesia jauh lebih tertindas, mengapa tidak bangkit. Tidurkah, terhiburkah.

  96. Setuju….kita memang perlu Polisi…tp Polisi yang baik bukan Polisi yang busuk dan korup….Kalo banyak komentar buruk tentang Polri berarti Polri harus introspeksi…Kapan Polri mo memperbaiki diri tuk mengubah persepsi buruk yang ada dimasyarakat..?

  97. HUKUM DINEGERIKU BISA DIREKAYASA
    OLEH PENEGAK HUKUM ITU SENDIRI
    WAULAHUALAMBISAWAB

  98. Istilah ‘Shak Mat’ adalah plintaran dari bahasa belanda “schaak mat’ atau ‘langkah mati’.. didalam permainan catur..

  99. Awak semua musti baca tuntas ini dan bagi-bagikan ke email teman-teman awak. Demo besar nak berlaku 20 Oktober sebentar lagi, yang akan dibalas demo bayaran yang direkayasa oleh Presiden.
    Kini rakyat negeri jiran itu semakin sedar bahawa semua peristiwa aneh-aneh selama ini bermula dari kambing hitam gerakan keganasan sehingga yang lain yalah cara-cara kerajaan pendusta Indon bagi mengalihkan perhatian atas masalah-masalah yang tidak diamalkan mereka: mensejahterai rakyat dengan usaha-usaha konkrit dan professional.
    Maka pendemo-pendemo hati nurani rakyat nak bergerak tanpa takut. Rakyat akan membakar sarana public bagi pelengseran Presiden tidak cakap itu dan semata cakap membuat pelbagai rekaan. Mulai dari ancaman bohong ia akan ditembak sehingga perkara-perkara kejuruteraan yang lain. Presiden pengabdi syaitan pemeluk dust-dusta, bermakna membuat seribu satu penipuan. Lagipun mulai kejahatan-kejahatan HAM berat membantai warga biasa di Sumatera Barat dengan berdusta mereka tersangkut keganasan, padahal mereka semata rakyat biasa yang mengambil kotak ATM kerana mereka sukar mencari rezeki. Oegroseno kepala polis daerah Sumetara benar saat berkata bahawa mereka tidak boleh digolongkan pengganas kerana tidak ada bukti itu namun Oegroseno ditekan untuk berakhir berkata mereka bolehlah dikata pengganas, Oegroseno tersenyum. Sesungguhnya Oegroseno pantas menjadi kapolnas bukan Timor.
    Lagipun, istilah keganasan semata rekaan polis Indon atas perintah Presiden SBY bagi tujuan perolehi wang anti keganasan dari Amerika Syarikat. Tetapi Obama tahu ini semua dan kerana itu ia tidak mahu datang ke Jakata walaupun diundang SBY. Tetapi lagi-lagi ada dusta: Jakarta berkata bahawa yalah SBY yang menolak jemputan Obama bagi pergi ke Washington masa lepas. Ini lagi-lagi pengimejan dengan kebohongan public ala kerajaan Indon sekarang ini. Amerika Syarikat tahu persis bahawa pemberantas keganasan kerajaan Indon tidak benar dan penuh dusta: perompak dikata pengganas dan sebagainya. Makna keganasan diselewengkan bagi peroleh wang projek anti keganasan dari Amerika Syarikat. Itulah yang konon kerajaan Pancasila, namun tega dan keji justeru membunuh bahkan bangsanya sendiri. Itu kejahata HAM berat daripada Presiden Indon itu.
    Jenayah HAM tidak berhenti. Sebelumnya beberapa masa lepas beberapa pendemo damai penyokong RMS yang semata emnari-nari ditangkap dan ditangkap dan diseksa sehingga beberapa mati. Pendemo-pendemo RMS menuntut kemerdekaan Maluku Selatan. Mereka beramal damai tetapi dihadap dengan kekerasan dan penganiayaan dan pembunuhan. Macam itu sebab maka RMS pusat di Belanda naik pitam kepalang dan meminta Presiden Indon itu ditangkap hidup-hidup. Tetapi agi-lagi liciknya rejim Indon SBY justeru meanfaati isu ini bagi dengan tololnya cuba membangkitkan nasionalisme sempit majoriti rakyat bodoh Indonesia, yang tentu sahaja sekarang ini sudah cerdas, bagi perolehi simpati mereka bahawa SBY nak ditangkap di Belanda, di sini anti Belanda dan RMS dicuba dinagkiti oleh SBY yang lugu yang dibisiki bodoh oleh anak buahnya. Tidak semata ini, Prediden itu tidak mampu kendalikan polisnya masa di bawah kapolnas Bambang Danuri, yang menyalahgunakan kuasa dan mungkin juga anak buahnya di balik pembakaran kereta api kerana ia dipecat.
    Teruk macam inilah kisah ketololan SBY yang justeru semakin tersangkut pelbagai pelanggaran hak asasi manusia, termasuk tidak memadam hukuman mati, SBY beramal sehari-hari melampai kodrat manusia dan menjadi Tuhan daan malaikat pesaing Izrail yang mencabut nyawa. Ia menampakkan diri lebih berkuasa darpada Tuhan, dan dengan begitu ia nak diadili oleh ICJ nanti. Membunuhi warga dengan dakwaan-dakwaan tanpa asas, tanpa bukti melainkan dengan semata laporan dan perkataan anak buah polis, tega dan sadis membiari pembunuhan manusia, iaitu semata penduduk yang kelaparan dan tidak tahu menahu keganasan. Yang mereka tahu yalah mencari makan di saat koruptor-koruptor kakap Indon menjadi kaya raya dengan mencuri wang rakyat tetapi semata dihukum 1-4 tahun. Dimanakah keadilan? Bukti nyata buruk Presiden Indon itu yang harusnya sudah dilengserkan. Enam tahun menjadi Presiden yalah sudah cukop kaya. Ini bukan setahun SBY jadi Presiden, saat begitu banyak penduduk negeri jiran itu kelaparan dimana-mana. Tidak macam bangsa-bangsa lain, negara jiran itu di bawah SBY tidak membuat sistem ekonomi dan menghidupi rakyatnya, rakyat itu cari makan sendiri-sendiri tanpa rangkaian keselamatan social nyata, tanpa insurans kesihatan yang konkrit, tanpa pendidikan yang murah dan benar-benar percuma untuk anak-anak mereka; sekolah-sekolah itu tetap mewajibkan pelbagai pungutan wang tanpa pengawasan, tahu sama tahu, terhadap ibu bapa ibu bapa pelajar tanpa SBY turun amalan hukuman terhadap pegawai-pegawai pendidikan itu.
    Presiden itu penuh dusta. Beliau berkata, dan oleh anak buahnya Sardan Marbun yang sinting bahawa Indonesia sekarang maju, KDNK naik besar, ekonomi tumbuh besar dan income pada kepala pun demikian. Presiden dan anak buahnya lupa sangat bahawa semua itu tidak dinkmati majoriti rakyat Indonesia, mereka meoriti kelaparan dan menganggur di mana-mana. Mereka terpaksa menjadi tukang-tukang ojek dan pula peniaga-peniaga asongan naik-turun bas-bas awam, Presiden yang tidak ada malu dan memalukan sangat dari sudut bangsa-bangsa lain. Dusta-dusta Presiden dalam sebuah kerajaan penuh dusta. Presiden itu amat tidak jujur dan selalu cuba menyembunyikan borok-borok ketidak mampuannya melalui pelbagai pencitraan justeru dusta bagi mengalihkan dari pelbagai pelengseran pasti. Maka rakyat mahasiswa dan NGO-NGO Indonesia, beritahu kepada NGO-NGO luar negeri tentang kepalsuan SBY dan maju terus dengan impeachment melalui skandal bank century sehingga kes-kes kemalangan keretaapi sabotaj pembakaan berpuloh-puloh gerbong keretaapi. Makin menglihkan perhatian maka makin kelihatan ulah buruk pemerintahan Presiden itu. Menteri-menteri tidak perform dengan baik bagi rakyat melainkan mengejar kepentingan dan agenda sendiri bagi yang member rasuah kepada mereka. Tengoklah ulah menteri perdagangan yang tidak mampu menurunkan harga. Tengoklah menteri perhubungan yang tidak mampu menjaga pengangkutan kereta tidak celaka. Tengoklah menteri kewangan yang tidak mampu menurunkan dolar sehingga RM 1500-RP3000 pada 1USD. Tengoklah menteri komunikasi dan Informatik yang tidak mampu membuat internet broadband, murah, bagi seluruh rakyat, bagi bermanfaat semua rakyat. Negeri apakah Indonesia dengan kerajaan Presiden sekarang? Inilah masanya melengseri Presiden itu.
    Ingat, semua isu-isu di Indonesia kecuali bencana alam dan bahkan bencana alam Papua Barat, semuanya yalah kejuruteraan daripada kerajaan Presiden sekarang yang tidak jujur dan semata tolol iaitu dengan memakai cara-cara lama zaman batu. Kerajaan itu berdusta, tidak membuat sistem yang bertujuan mensejahterai rakyat, melainkan bagi kepentingan dan penumpukan kekayaan kroni-kroninya. Kesalahan burok lain yalah kes BLT dan money politics yang lain yang semuanya diambil dari wang bank Century. Ini luput dari pembongkaran, kerana kerajaan itu pandai selalu mengalihkan perhatian dengan pelbagai isu-isu buatan. Masanya rakyat bergerak bersama, sendiri-sendiri, bergerilya, bagi membakar apapun semua yang ada, dan menekan Presiden itu supaya mahu tak mahu harus lengser. Nyata dan jelas 6 tahun Indonesia bukan dibawa ke kemakmuran merata malainkan kemakmuran bagi sebahagian sahaja. Presiden ini tak berpihak rakyat. Hanya dengan Presiden itu dilengser, Indonesia dapat mula bebas dan merdeka dan boleh mula meluruskan reformas yang sebenarnya. Macam mana masuk di akal pabila rakyat jiran itu memang nyata tadak ada kehidupan. Tetapi presiden itu tidak berhenti ber-money politics. Ogos lepas, presiden diam-diam memberikan wang besar kepada RT dan RW atas nama bayaran perayaan, dusta lagi, wang itu bukan untuk rakyat yang memerlukan, rakyat gigit jari, RT dan RW boleh dengan wang itu beli kereta atau sepeda motor baru. Macam mana masuk akal sihat bila Presiden itu semata pamer kata-kata palsu, data-data benar, tanpa menengok realiti apakah rakyat, khususnya, menikmati ekonomi dan kemakmuran itu. Kerajaan pendusta siap dilengseri. Atau api nak berkobar di mana-mana saat rakyat di mana-mana kelaparan.
    [Ada pendapat lain yang mencerahkan macam kami sila majukan ke email satu daripada saudara kami di Indonesia, tentu dia tak nak berkata ini, kerana dia cerdas sangat, dia bodoh tak: idariasimamora@gmail.com atau langsung majukan ke kami: rafidabintimukmin@msckl.my ].

Tinggalkan komentar